Pohon Tumbang Melintang di Jalur-1 Kampung Sota

    Pohon Tumbang Melintang di Jalur-1 Kampung Sota

    MERAUKE, - Keberadaan pohon tumbang di jalan jalur-1 Kampung Sota, Distrik Sota, Kabupaten Merauke, Papua mengganggu aktifitas masyarakat dalam kesehariannya karena menutup akses jalan keluar masuk kampung.

    Penyebab pohon tumbang itu, diperkirakan akibat usia pohon kemiri yang sudah tua. Dengan sigap Satgas Yonif 726/Tml yang berada di Pos Kotis bersama-sama warga dan beberapa personil Satgas melakukan karya bhakti untuk menyingkirkan pohon kemiri tersebut.

    Serda Herlan mengatakan, pohon kemiri ukurannya cukup besar dan melintang di jalan yang memerlukan kerjasama untuk membersihkan dan menyingkirkannya.

    "Karya bakti ini juga memberikan pemahaman dan mengajarkan kepada warga betapa pentingnya hidup saling membantu dan bekerja secara bergotong royong, " ujarnya. Rabu (18/10/2023).

    merauke
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Bangun Jamban, Satgas Pamtas Yonif 726/TML...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Minat Olahraga, Satgas Yonif...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Cegah Peredaran Barang Terlarang, Pos Kalimaro Laksanakan Sweeping Gabungan di Perbatasan RI-PNG
    Pembangunan Masjid Metaat di Distrik Eligobel dilakukan Dengan Gotong Royong Masyarakat dan Personel Satgas
    Ciptakan Perbatasan Negara Yang Aman dan Damai, Satgas Yonif 726/Tml, CIQS PLBN Bersama Tentara PNG Lakukan Koordinasi di Garis Batas RI-PNG Distrik Sota
    Bantu Mediasi Konflik antar Keluarga di Kampung Kweel, Satgas Yonif 726/Tml Ciptakan Kondusifitas di Wilayah Perbatasan RI-PNG
    Coffee Morning di Sota Sesama Apkam Tingkatkan Sinergitas
    Cegah Peredaran Barang Terlarang, Pos Kalimaro Laksanakan Sweeping Gabungan di Perbatasan RI-PNG
    Pembangunan Masjid Metaat di Distrik Eligobel dilakukan Dengan Gotong Royong Masyarakat dan Personel Satgas
    Ciptakan Perbatasan Negara Yang Aman dan Damai, Satgas Yonif 726/Tml, CIQS PLBN Bersama Tentara PNG Lakukan Koordinasi di Garis Batas RI-PNG Distrik Sota
    Bantu Mediasi Konflik antar Keluarga di Kampung Kweel, Satgas Yonif 726/Tml Ciptakan Kondusifitas di Wilayah Perbatasan RI-PNG
    Coffee Morning di Sota Sesama Apkam Tingkatkan Sinergitas
    Tingkatkan Minat Olahraga, Satgas Yonif 726/TML Pasangkan Lampu Sorot
    Tingkatkan Sinergi di Wilayah Tugas, Satgas Yonif 726/Tml Laksanakan Silaturahmi dengan Keuskupan Agung Wilayah Merauke
    Sumbang Gagasan Terbaiknya, Satgas Yonif 726/Tml Turut Andil Dalam Musyawarah Warga di Perbatasan RI-PNG
    Ikuti Loka Karya Mini Lintas Sektoral, Satgas Yonif 726/Tml Peduli Perkembangan Kesehatan Masyarakat
    Danrem 174/ATW Selaku Dansatgas Pamwil Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Kunker Wapres RI di Wilayah Merauke

    Ikuti Kami